Sunday, March 13, 2016

Microsoft Rilis Game Ekslusif Untuk Windows 8.1

Microsoft Rilis Game Ekslusif Untuk Windows 8.1 - Kali ini Berita Smartphone akan mengulas artikel Smartphone terbaru berjudul Microsoft Rilis Game Ekslusif Untuk Windows 8.1 yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Microsoft Rilis Game Ekslusif Untuk Windows 8.1, anda bisa menyimak artikel kami tentang Microsoft Rilis Game Ekslusif Untuk Windows 8.1 dibawah ini.
Microsoft Rilis Game Ekslusif Untuk Windows 8.1


Microsoft dikabarkan sedang fokus untuk membuat banyak game eksklusif pada Windows 8.1. Langkah ini dilakukan Microsoft untuk meningkatkan jumlah pengguna perangkat berbasis OS Windows 8.1 miliknya.

Dilansir dari Softpedia, salah satu game eksklusif terbaru yang dirilis secara eksklusif untuk dimainkan di perangkat berbasis OS Windows 8.1 adalah Secrets And Treasure: The Lost Cities. Game ini adalah game bergenre puzzle yang dilengkapi dengan lineup fitur menarik, termasuk gameplay adiktif yang mengajak Anda untuk menjelajahi dunia jaman Yunani dulu, dengan melihat bangunan kuil-kuil kuno, hutan dan kota-kota eksotis, memecahkan teka-teki, melatih prajurit Anda dan melawan musuh.

Sama seperti semua judul game lain yang diluncurkan oleh Microsoft, Secrets And Treasure: The Lost Cities dapat dimainkan pada perangkat komputer desktop (PC) dan tablet, termasuk Microsoft Surface RT.

Beberapa persyaratan perangkat keras (hardware) juga disebutkan, termasuk prosesor A1.3 GHz atau lebih cepat, 2 GB RAM, Microsoft DirectX 9 atau di atas dengan minimum WDDM Driver v1.2, dan harus menjalankan OS Windows 8.1.

Game ini ditawarkan secara gratis kepada para pengguna OS versi baru Microsoft yakni Windows 8.1.

Sekian Berita Smartphone terbaru dari kami mengenai Microsoft Rilis Game Ekslusif Untuk Windows 8.1. Harapan kami Semoga artikel Berita Smartphone yang berjudul Microsoft Rilis Game Ekslusif Untuk Windows 8.1 ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Berita Smartphone untuk mendapatkan berita Berita Smartphone setiap harinya.